PANGANDARAN, JURNALJABAR.CO.ID – Sebuah rumah di Dusun Sindangkasih, Rt 09/15 Desa Banjarharja, Kecamatan Kalipucang, Kabupaten Pangandaran, Jawa Barat, mendadak ambruk pada Minggu 14 Agustus 2022 sekira pukul 16.30 WIB.
Bangunan rumah diduga sudah lapuk termakan usia hingga ambruk seluruhnya rata dengan tanah.
Endang salah satu warga membenarkan rumah milik Tati Mistati yang dihuni 4 orang itu ambruk rata dengan tanah. Ambruknya bangunan rumah tersebut lantaran sudah rapuh.
“Tidak ada korban jiwa baik luka berat maupunn luka ringan dalam kejadian tersebut, semua penghuni rumah selamat,” kata Endang saat dihubungi melalui telefon selulernya, Senin 15 Agustus 2022.
Menurut dia, akibat kejadian tersebut pemilik rumah diperkirakan mengalami kerugian puluhan juta rupiah
“Kerugian ditaksir mencapai Rp. 40 jutaan,” sebutnya.
Pasca kejadian rumah warga ambruk, petugas dari Kepolisian Sektor Kalipucang dibantu warga serta FKDM Desa Banjarharja melakukan upaya pembersihan puing-puing bangunan. (*)
Related Posts:- Akibat Hujan Deras, Tebing Longsor Timpa Rumah Milik… Berita
- Kapolres Ciamis Dampingi Dirlantas Polda Jabar… Berita
- Pemuda Berbakat, Wagub Jabar Datangi Seorang Anak… Berita
- Dua Desa Terancam Banjir Bandang Akibat Tanggul… Berita
- Cerita Sadis Seorang Ibu di Bali Tega Sekap dan… Berita
- Sebuah Rumah di Gununghalu Bandung Hanyut Terbawa… Berita
- Sungai Cikadung Sukabumi Meluap, Jembatan Gantung… Berita
- Gara-Gara Boncel dan Cacing, Pria Baya Bacok Preman Pasar Berita
- Hujan Deras Disertai Angin Kencang Landa Kota… Berita
- Bupati Pangandaran Minta Vaksinasi Door to Door Ditingkatkan Berita
- Bupati Jeje Serahkan Ganti Rugi Atas Bangunan untuk… Berita
- Diduga Korban Penganiayaan Senior Pramuka di SMA N… Berita
- Beredar Video Sebuah Mobil di Pangandaran Nyaris… Berita
- Hari Ketiga Pencarian, Korban Tenggelam di Pantai… Berita
- Dua Motor Adu Banteng di Pangandaran, Pengendara Luka Berat Berita
- Pengusaha Sandal Asal Pangandaran Raup Omzet… Berita
- Tanah Longsor di Pangandaran Akibat dari Hujan Deras Berita
- Diduga Ngantuk, Mobil Pick Up di Ciamis Tabrak Tiang Telkom Berita
- Hasil Pendataan Indikator Kebahagian Pada Data BKKBN… Berita
- Hari Ketiga Pencarian, Korban Tenggelam di Pantai… Berita
- Basarnas: Pencarian Korban Tenggelam di Pangandaran… Berita
- Warga Desa Maruyungsari Keluhkan Tumpukan Sampah di… Berita
- Kerap Banjir Akibat Tanggul Jebol, Warga dan DPRD… Berita
- Moge Tabrak Anak Kembar, Ketua DPRD Pangandaran… Berita
- TNI di Sukabumi Renovasi Rumah Milik Empok Suhenda Berita
- Ketua Dewan Ambil Sumpah Sebagai Anggota DPRD… Berita
- Rumah Sekaligus Warung Milik Warga di Pangandaran… Berita
- Diguyur Hujan Deras, Akses Jalan Utama Pangandaran… Berita
- Seorang Ibu Di KBB Tewas Terjebur Sumur Sedalam 15 Meter Berita
- Pelaku Pemukulan Terhadap Seorang Tunawicara di… Berita