Tag Archives: Pelaksana Tugas walkot Bandung

Plt Walkot Bandung: Peran Pers Sangat Penting untuk Jadi Ujung Tombak dalam Memerangi Hoaks

Plt Walkot Bandung: Peran Pers Sangat Penting untuk Jadi Ujung Tombak dalam Memerangi Hoaks

BANDUNG, JURNALJABAR.CO.ID – Seluruh wartawan di Indonesia memperingati Hari Pers Nasional (HPN). Tepatnya pada Rabu, 9 Februari 2022 menjadi momen istimewa bagi insan pers. Pers sebagai pilar keempat memiliki banyak tanggung jawab, salah satunya menjadi garda terdepan untuk memberikan informasi dan edukasi teraktual pada masyarakat, terutama di era derasnya arus …

Baca Selengkapnya

Plt Walkot Bandung Resmikan Pusat Kreativitas Pemuda

Plt Walkot Bandung Resmikan Pusat Kreativitas Pemuda

BANDUNG, JURNALJABAR.CO.ID – Pelaksana Tugas (Plt) Wali Kota Bandung, Yana Mulyana meresmikan Pusat Kreativitas Pemuda atau Youth Space di Jalan Melati l, Kecamatan Coblong, Kamis 27 Januari 2022 . Hadirnya Youth Space sebagai ruang bagi pemuda untuk melahirkan ide dan gagasan untuk menghasilkan pembangunan di Kota Bandung. “Ini sebagai tempat …

Baca Selengkapnya

Plt Walkot Bandung Minta Satpol PP Terus Berikan Kenyamanan dan Keamanan bagi Masyarakat

Plt Walkot Bandung Minta Satpol PP Terus Berikan Kenyamanan dan Keamanan bagi Masyarakat

BANDUNG, JURNALJABAR.CO.ID – Pelaksana Tugas (Plt) Wali Kota Bandung, Yana Mulyana meminta Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) terus memberikan kenyamanan dan keamanan bagi masyarakat. Termasuk di pusat-pusat keramaian di Kota Bandung. “Saya ingatkan untuk mengonsentrasikan beberapa titik pusat keramaian aktivitas warga,” tuturnya pada acara Apel Besar Anggota Satpol PP …

Baca Selengkapnya

Plt Walkot Bandung Menyayangkan Adanya Wakil Rakyat yang Mempermasalahkan Penggunaan Bahasa Sunda

Plt Walkot Bandung Menyayangkan Adanya Wakil Rakyat yang Mempermasalahkan Penggunaan Bahasa Sunda

BANDUNG, JURNALJABAR.CO.ID – Pelaksana Tugas (Plt) Wali Kota Bandung, Yana Mulyana menyayangkan adanya wakil rakyat yang mempermasalahkan penggunaan bahasa Sunda ketika pelaksanaan rapat. Menurut Yana, hal yang wajar jika ada pejabat di Kota Bandung atau Jawa Barat yang menggunakan bahasa Sunda saat bekerja. “Wajarlah, kita kampung di Bandung itu menggunakan …

Baca Selengkapnya