PANGANDARAN, JURNALJABAR.CO.ID – Terdapat beberapa curug angker di Desa Bojongsari. Namun disisi lain curug tersebut memiliki seribu keindahan alam. Desa Bojongsari termasuk wilayah dengan dataran tinggi, suasananya masih sejuk, asri dan di dalamnya memiliki 3 curug angker. Selain curug grigis adapula curug anker yaitu curug grendeng dan curug cipatat. Ketiga …
Baca Selengkapnya