Politik

Mengenali Sistem Pemilu 2024 (Pilpres, Pemilu DPR, DPRD dan DPD)

Demokrasi merupakan suatu jalan menuju kedaulatan rakyat. Mengembalikan hak dalam menentukan pemimpin kepada rakyat, penguasa di bawah pengawasan rakyat, Dari rakyat oleh rakyat dan untuk rakyat. Sebagai salah satu jalan dan metode tentunya demokrasi mempunyai sistem pemilihan, rakyat diberi kesempatan untuk berpartisipasi serta memberikan aspirasi politik terwujud dalam bentuk pemungutan …

Baca Selengkapnya

Wabup Yana Terima Audiensi KPU Ciamis, Ini Poin Yang Dibahas

Wabup Yana Terima Audiensi KPU Ciamis, Ini Poin Yang Dibahas

CIAMIS,JURNALJABAR  – Wakil Bupati Ciamis, Yana D Putra menerima audiensi jajaran pengurus Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Ciamis bertempat di ruang Op Room Sekretaris Daerah, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat, Selasa 02 Agustus 2022. Ketua KPU Kabupaten Ciamis, Sarno Maulana Rahayu mengatakan, audiensi tersebut membahas persiapan menghadapi Pemilihan Umum (Pemilu) serentak …

Baca Selengkapnya

DPC PDI Perjuangan Pangandaran Gelar Rangkaian Kegiatan

PANGANDARAN,JURNALJABAR.CO.ID – Dewan Pimpinan Cabang Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (DPC PDI Perjuangan) Pangandaran menggelar berbagai rangkaian kegiatan. Kegiatan tersebut digelar dalam rangka memperingati Bulan Bung Karno. Kali ini, DPC PDI Perjuangan Pangandaran pada Gebyar Bulan Bung Karno 2022 mengkolaborasikan kegiatan Religius, Nasionalis, Kultural dan Budaya. Kegiatan yang diselenggarakan diantaranya, Gebyar …

Baca Selengkapnya

Seorang Tokoh Politik di Pangandaran Pasang Baliho Anies Baswedan Secara Sukarela

Seorang Tokoh Politik di Pangandaran Pasang Baliho Anies Baswedan Secara Sukarela

PANGANDARAN, JURNALJABAR.CO.ID – Meyakini suara Anies Baswedan bisa diterima oleh masyarakat Kabupaten Pangandaran, salah seorang Tokoh politik memasang baliho secara sukarela. Diketahui, pemasangan baliho yang bertuliskan Santun Santri Cerdas Anies Baswedan for Presiden 2024-2029 oleh salahseorang Tokoh Politik yang juga mantan Calon Bupati di Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Pangandaran 2015 ini, …

Baca Selengkapnya

Rekomendasi Pansus LKPJ Minta Pemda Pangandaran Realisasikan Hak Pemerintah Desa

Rekomendasi Pansus LKPJ Minta Pemda Pangandaran Realisasikan Hak Pemerintah Desa

PANGANDARAN,JURNALJABAR.CO.ID – Rekomendasi Panitia Khusus (Pansus) Laporan Keterangan Pertanggungjawaban (LKPJ) Bupati Pangandaran tahun 2021 meminta Pemerintah Daerah Pangandaran untuk segera merealisasikan hak Pemerintah Desa yang belum ter\bayar. Rekomendasi tersebut dibacakan Wakil Ketua Pansus LKPJ Bupati Pangandaran Solehudin pada Rapat Paripurna Rekomendasi LKPJ Bupati Pangandaran tahun 2021 di Gedung DPRD Pangandaran. …

Baca Selengkapnya

Berdasar LKPJ 2021, Pansus Tilai Kinerja Pemda Pangandaran Berjalan Dengan Baik

Kinerja Pemerintah Daerah Pangandaran Dinilai Berjalan Dengan Baik, Begini Kata Pansus LKPJ Bupati Pangandaran Tahun 2021

PANGANDARAN, JURNALJABAR.CO.ID – Panitia Khusus (Pansus) LKPJ Bupati Pangandaran 2021 menilai, kinerja Pemerintah Daerah sudah berjalan dengan baik. Hal tersebut disampaikan langsung Ketua Pansus LKPJ Bupati Pangandaran 2021, Joane Irwan Suwarsa, Selasa (26/4/2022). Dalam pemaparannya, Joane mengatakan, ada ragam pembahasan yang dilaksanakan Pansus LKPJ Bupati Pangandaran 2021 yang telah disusun. …

Baca Selengkapnya

Inilah Rekomendasi DPRD Pangandaran Hasil Pembahasan Pansus Terhadap LKPJ Bupati Pangandaran Tahun 2021

Inilah Rekomendasi DPRD Pangandaran Hasil Pembahasan Pansus Terhadap LKPJ Bupati Pangandaran Tahun 2021

PANGANDARAN, JURNALJABAR.CO.ID – Laporan Keterangan Pertanggungjawaban (LKPJ) Bupati Pangandaran tahun 2021 telah dibahas oleh Panitia Khusus (Pansus) LKPJ Bupati Pangandaran tahun 2021 yang diketuai oleh Joane Irwan dari Fraksi PDI Perjuangan dan Wakil Ketua SolIhudin dari Fraksi PKS serta Sekretaris Ade Ruminah dari Fraksi Golongan Karya. Hasil pembahasan dibacakan langsung …

Baca Selengkapnya

PAC PPP Se-Kabupaten Ciamis Gelar Musancab

CIAMIS, JURNALJABAR.CO.ID – Pimpinan Anak Cabang (PAC), Partai Persatuan Pembangunan (PPP) se-Daerah Pemilihan (Dapil) V, Kabupaten Ciamis, menggelar Musyawarah Anak Cabang (Musancab). Kegiatan tersebut berlangsung di Aula Gedung Dakwah Banjarsari, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat, pada Minggu 20 Februari 2022. Musancab Dapil Ciamis V, diikuti oleh PAC Kecamatan Banjarsari, Lakbok, Purwadadi, …

Baca Selengkapnya

Redpem Kota Banjar Siap Menangkan PDIP Pada Konstestasi Pemilu 2024 Mendatang

BANJAR, JURNALJABAR.CO.ID – Relawan Perjuangan Demokrasi (Repdem) Kota Banjar hadir untuk membawa Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDI-P) memenangi berbagai kontestasi Politik. Mulai dari Pemilihan Umum Eksekutif maupun Legislatif disegala tingkatan. Mulai dari tingkat Nasional hingga Daerah. Sebagai partai pemenang Pemilu tahun 2019, Repdem setidaknya mempertahan bahkan meningkatkan kemenangan pada kontestasi …

Baca Selengkapnya